Franchise waralaba 2013 adalah salah satu pilihan untuk dijadikan bisnis sampingan atau bisnis dengan modal yang tidak terlalu besar. Untukk membantu anda menemukan bisnis franchise waralaba 2013 yang cocok saya akan memberikan daftar yang mungkin masih berpotensi.
Berikut ini adalah daftar franchise waralaba 2013 indonesia:
1. Radja Pizza
Franchisor : Radja Pizza
Bidang usaha : Garai
Berdiri : -
Waralaba Fee: sistem paket investasi
Total modal awal : Rp 9 juta (tanpa gerobak
Telp: 081-327-142-023
2. Senyum Muslim
Franchisor : PT Senyummuslim Waralaba Indonesia
Bidang usaha : Toko buku
Keunikan : Toko buku islam
Berdiri : 2005
Waralaba Fee: sistem paket investasi
Total modal awal : Rp 25 juta
Perkiraan BEP : 6 bulan
Alamat : Jl Tebet Timur Dalam 8 no 21 Jakarta Selatan 12820.Telp: 021-8314184 / 70321814 Fax: 021-8301558
3. Tiki
Franchisor : PT Tiki jalur nugraha eka kurir
Bidang usaha : Jasa kurir
Keunikan : Agen kurui dari PT tiki, perusahaan kurir nasional.
Berdiri : 1990 (mulai franchise 1997)
Waralaba Fee:
Total modal awal : Rp 20 juta (franchise 6,5 juta)
Perkiraan BEP : -
Alamat : Jl Tomang Raya no 11 Jakarta, 11440 Telp: 021-5665262 fax; 5671413
4. Chubby Burger
Franchisor : PT Sacca Prima Axisindo
Bidang usaha : Garai Burger
Keunikan : Burger dengan lapisan daging tebal, gemuk dan chubby.
Berdiri : -
Waralaba Fee: sistem paket investasi
Total modal awal : Rp 65 juta
Perkiraan BEP : -
Alamat : Tolodong House 3rd Floor Tolodong Atas no 28, Kabayoran baru Jakarta Selatan Telp: 021-5274087
5. Campina Scoop Counter
Franchisor : PT Campina Ice Cream Industry
Bidang usaha : Garai Es Krim
Keunikan : Garai Es krim, satu grup dengan es krim Campina.
Berdiri :-
Waralaba Fee: sistem paket investasi
Total modal awal : Rp 4 juta
Perkiraan BEP : 3 bulan
Alamat : Jalan Duri Kosambi no 12 Cingkareng, Jakarta 11750. Telp: 021-5414141 Fax: 021-6194558
6. Boogie
Franchisor : PT Boogie Advindo
Bidang usaha : Garai menjual produk olahraga
Keunikan : Retail produk perlengkapan olahraga alam bebas, tas, sandal, sepatu, pakaian lapangan, pelampung dan aksesoris perlengkapan alam bebas lainya.
Berdiri : 1991
Waralaba Fee: 5% dari omzet
Total modal awal : Rp 60 juta � 120 juta (diluar sewa tempat)
Perkiraan BEP : 1-2 tahun
Alamat : Jalan Talang raya 28 Bogor, Telp: 0251-371443
7. Barley Bread
Franchisor : Barley Bread Indonesia
Bidang usaha : Garai Roti
Keunikan : Menjual roti gandum dan cake dengan berbagai macam jenis.
Berdiri : 2003
Waralaba Fee: 25 juta (untuk 5 tahun)
Total modal awal : Rp 100 juta (termasuk tempat)
Perkiraan BEP : 1 tahun
Alamat : telp: 0815-99-5000-8
8. Bakso Kota Cak Man
Franchisor : Bakso Kota Cak Man
Bidang usaha : Bakso
Keunikan : -.
Berdiri : 1984
Waralaba Fee: 50 juta
Total modal awal : Rp 110 juta
Perkiraan BEP : 12 bulan
Alamat : Jalan Kedawung ll no 11 Malang Telp: (0341) 474648
9. Bakmi Raos
Franchisor : PT Raos Aneka Pangan
Bidang usaha : Garai Bakmi
Keunikan : Garai Bakmi
Berdiri : 2003
Waralaba Fee: sistem paket investasi
Total modal awal : Rp 7 juta dan Rp 8 juta
Perkiraan BEP : 9 bulan
Alamat : Kodam Bintaro Permai No 9 R, Jakarta. Telp: (021) 73884908
10. Ayam bakar Wong Solo Sepeda motor roda tiga
Franchisor : PT Sarana Bakar Digdaya
Bidang Usaha : Garai kecil RM Wong Solo
Keunikan: Restoran dengan menu rumah makan Ayam orang Wong Solo yang dijajakan dengan sepeda motor roda tiga
Berdiri : 1991 (wong solo)
Mulai waralaba : 2006 (Wong Solo sepeda motor roda tiga)
Waralaba fee: -
Total Modal awal: Rp 40 juta
Perkiraan BEP:
Alamat : Jalan Gajah Mada no 20 M, Telp/ Fax: (061) 787906 , Hp: 0811611242
No comments:
Post a Comment